Agar Bisa Masuk DTKS Kemensos, KOALISI WARGA JAKARTA untuk Keadilan Desak Pemprov DKI Advokasi Warga Miskin
JAKARTA (POSBERITAKOTA) □ Dengan mendatangi Gedung Balaikota, Koalisi Warga Jakarta untuk Keadilan mendesak Pemprov DKI memberi advokasi bagi masyarakat miskin agar masuk Daftar Terpadu Kesejahteraan...